Pengumuman Kelulusan SMA Taruna Nusantara Angkatan ke-28 Tahun 2020 / Berita / By Ito_da Kebijakan PSBB membuat pengumuman kelulusan siswa tahun 2020 menjadi istimewa. Kelulusan diumumkan secara daring namun tidak mengurangi rasa syukur dan kegembiraan.