Napak Tilas Rute Juang Pahlawan TN 32

Napak Tilas RJP dalam Latihan Berganda PDK TN32 merupakan substitusi kegiatan Napak Tilas Rute Panglima Besar Jenderal Sudirman.
 
Kegiatan ini sangat penting sebagai salah satu metode menanamkan jiwa nasionalisme, semangat pantang menyerah, rela berkorban, dan mental kejuangan.
 
Hari ini kompi RJP diberangkatkan oleh Wakasek Pendidikan Drs. Eddy Kusnadi, M.Pd. untuk menapaki perjalanan 11 km.


Scroll to Top