Berita

Kapolda Kep. Bangka Belitung Beri Motivasi Kepada Siswa SMA Taruna Nusantara Untuk Menjadi Pemimpin

Polda Kep. Bangka Belitung. Bidang Humas,- Kapolda Kep. Bangka Belitung Irjen Pol Drs. Tornagogo Sihombing terima kunjungan Silahturahmi kegiatan Audiensi Dengan Siswa SMA Taruna Nusantara di Magelang angkatan XXXIV tahun 2023 bertempat di Menumbing Lounge Polda Kep. Babel, yang mana siswa ini merupakan asli putra putri Bangka Belitung yang berhasil mengikuti seleksi. Rabu (20/12/2023). Kapolda […]

Kapolda Kep. Bangka Belitung Beri Motivasi Kepada Siswa SMA Taruna Nusantara Untuk Menjadi Pemimpin Read More »

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono, Terima Silaturahmi Siswa SMA Taruna Nusantara

MediajambiNews.com- Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono terima silaturahmi perwakilan Siswa SMA Taruna Nusantara Magelang pada Rabu, (20/12/2023).  Perwakilan Siswa SMA Taruna Nusantara Magelang sebanyak 6 Orang tersebut, disambut dengan hangat oleh Kapolda Jambi di ruang kerjanya. Kapolda Jambi mengucapkan selamat datang dan terima kasih, atas kehadiran Siswa SMA Taruna Nusantara Magelang di Polda Jambi.

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono, Terima Silaturahmi Siswa SMA Taruna Nusantara Read More »

Serah Terima jabatan Wakil Kepala Sekolah Pendidikan

Sabtu pagi, tgl. 16 Desember 2023 ini, sejarah penting terjadi di SMA Taruna Nusantara ketika Mayjen TNI Purn. Tono Suratman, Kepala SMA Taruna Nusantara, memimpin serah terima jabatan Wakil Kepala Sekolah Pendidikan.  Acara ini menandai berakhirnya pengabdian 33 tahun Drs. Eddy Kusnadi, M.Pd., sebagai pendidik di SMA Taruna Nusantara sejak tahun 1991 setelah sebelumnya menjadi

Serah Terima jabatan Wakil Kepala Sekolah Pendidikan Read More »

LKPL Hari ke-2, POSYANDU TN 32

Salah satu kegiatan yang sedang dilaksanakan pada Latihan Kemasyarakatan Peduli Lingkungan (LKPL) siswa Angkatan 32 SMA Taruna Nusantara tanggal 13 Desember 2023 adalah pelayanan Posyandu bagi Balita dan Lansia di Dusun Banyusidi, Dusun Banyunganti, dan Dusun Sibanteng. Siswa-siswa yang terlibat dalam kegiatan tersebut sangat antusias dan penuh semangat, sekaligus gugup karena mereka akan menghadapi pengalaman

LKPL Hari ke-2, POSYANDU TN 32 Read More »

LKPL TN 32 di SD & MI sekitar desa Banyusidi Kec. Pakis Magelang

Di pagi yang cerah tgl. 12 Desember 2023 ini, sejumlah Siswa SMA Taruna Nusantara Angkatan 32 dengan penuh semangat bergabung dengan siswa-siswa di beberapa SD & MI di desa Banyusidi Kec. Pakis Magelang dalam kegiatan Latihan Kemasyarakatan Peduli Lingkungan (LKPL). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pembelajaran kepada para siswa SMA Taruna Nusantara agar lebih mengenal

LKPL TN 32 di SD & MI sekitar desa Banyusidi Kec. Pakis Magelang Read More »

Jadwal Penerimaan Siswa Baru TA. 2024/2025

Pendaftaran online Penerimaan Siswa Baru SMA Taruna Nusantara Tahun Ajaran 2024/2025 dilaksanakan dari tanggal 21 Desember 2023 s.d 5 Januari 2024 melalui website pensisru.tarunanusantara.id Silahkan pantau semua pengumuman tentang PENSISRU di Twitter @PensisruSMATN  SELAMA PROSES PENDAFTARAN & SELEKSI TIDAK DIPUNGUT BIAYA SAMA SEKALI (GRATIS). BANYAK TERSEDIA BEASISWA. !! JANGAN SAMPAI TERTIPU OLEH OKNUM YANG MEMINTA SEGALA MACAM

Jadwal Penerimaan Siswa Baru TA. 2024/2025 Read More »

Ibu Kota Nusantara (IKN) Bagi Pemilik Masa Depan

Siswa SMA Taruna Nusantara sebagai “pemilik masa depan” mendapat penjelasan panjang lebar dan sangat detail terkait dengan perencanaan dan kemajuan pembangunan Ibu Kota Nusantara di Kalimantan Timur dari Sekretaris Otorita Ibu Kota Nusantara Dr. Achmad Jaka Santos Adiwijaya, S.H., LL.M. Jumat sore tgl. 8 Desember 2023 di Balairung Pancasila. “Dialog Interaktif” yang dihadiri oleh Kepala

Ibu Kota Nusantara (IKN) Bagi Pemilik Masa Depan Read More »

Monitoring Renovasi Rumah Dinas Pamong Dan Graha Siswa

Direktur Prasarana Strategis Ditjen Cipta Karya Kementerian PUPR, Essy Asiah Bersama Tim melakukan monitoring pekerjaan renovasi kampus SMA Taruna Nusantara di Magelang pada Jumat sore, 1 Desember 2023. Kunjungan monitoring pekerjaan renovasi kampus SMA Taruna Nusantara yang meliputi renovasi perumahan dinas para pendidik (Rumah Dinas Pamong) dan asrama (Graha) ini diterima langsung oleh Kepala SMA

Monitoring Renovasi Rumah Dinas Pamong Dan Graha Siswa Read More »

Penilaian Akhir Semester Gasal TP. 2023/2024

Penilaian Akhir Semester Gasal (PAS I) di SMA Taruna Nusantara dilaksanakan mulai hari Senin, tgl. 27 Nopember 2023 kemarin bagi seluruh siswa SMA Taruna Nusantara. PAS Semester Gasal ini sangat penting sebagai evaluasi pembelajaran, pengukuran pencapaian siswa, memberikan umpan balik, merencanakan pembelajaran yang efektif, mengidentifikasi kebutuhan pendidikan siswa, dan bahkan mengevaluasi kinerja lembaga pendidikan secara

Penilaian Akhir Semester Gasal TP. 2023/2024 Read More »

Scroll to Top