Mayor Inf Imam Buchori, S.H. (TN 11) menjadi lulusan terbaik dan dianugerahi Piala Virajati
*Penutupan Dikreg LIX TA. 2020 oleh Kasad* Kasad secara resmi menutup Pendidikan Reguler LIX Seskoad TA 2020 secara _video conference_, Kamis (26/11/2020) Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Andhika Perkasa didampingi oleh Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana Ny. Hetty Andhika Perkasa, menyapa langsung serta melakukan dialog secara _video conference_ dengan Pasis beserta Istri. Pasis […]